Kapan
Nama : Tefira Anggraini W.P.
Kelas : VIII A
Kapan?
Katanya kau akan kembali saat ini
Katanya kau bakal membawa keberkahan bagi kami
Aku lupa..ternyata cuman katanya
Apa…?
Hutan yang katanya paru paru dunia sebagian besar telah dilahap si jago merah
Tanah yang katanya subur itu sekarang menjadi kering kerontang
Jangan salahkan tuhan untuk itu
Tuhan sengaja memberi cobaan untuk kita
Kita yang kurang bersyukur
Mungkin membuat tuhan tidak suka dengan sifat kita